PT. CABS INTI INOVASI merupakan perusahaan mode fashion urban yang sedang berkembang di Indonesia yang saat ini terletak di Kota Bogor Provinsi Jawa Barat.
Visi kami kedepan bisa membantu untuk menunjang fashion apparel pada kaum urban di Indonesia dengan harga yang terjangkau dengan kualitas yang baik.
Selain itu, Kami juga menyediakan pelayanan untuk membantu Anda yang sedang mencari souvenir kantor yang cocok untuk acara perusahaannya.